BABINSA KOMSOS DENGAN PETANI DISAWAH DIDESA BINAAN

Nagan Raya
– Dukung upaya pemerintah dalam mewujudkan swasembada pangan,Babinsa koramil 01/Kuala, Kodim 0116/Nagan Raya, Pelda Rahmat Jaelani melaksanakan kegiatan komsos dengan petani padi dalam rangka pembinaan dan pemberdayaan petani dalam meningkatkan produksi padi di Desa Cot Kumbang Kec. Kuala, Kabupaten Nagan Raya pada kamis (27/03/2025)

Kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian Babinsa Koramil 01/Kuala Kodim 0116/Nagan Raya dalam mengumpulkan keluhan dari para petani di dalam bercocok tanam padi yang ada di wilayah binaanya.

Hal ini bertujuan untuk meningkatkan ketahanan pangan di wilayah Kecamatan Kuala Khususnya & Kabupaten Nagan Raya pada umumnya.

Semua keluhan para petani akan di rangkum sebaik mungkin sebagai bahan evaluasi pimpinan khususnya Muspika Kecamatan Kuala untuk menjadikan tolak ukur keberhasilan para petani kedepan.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Babinsa dan Aparatur Desa Kunjungi Tempat Produksi Tempe, Dorong Kemajuan UMKM di Desa

Dandim 0116/Nagan Raya Hadir dalam Acara Zikir Akbar dan Doa Bersama yang di Gelar KIP Nagan Raya

Babinsa jalin Tali Silaturahmi Bersama Tokoh Masyarakat Laksanakan Komsos Di Desa Binaannya